Momen Sesudah Mengerjakan Lembar Jawaban Mata Pelajaran Yang Diujiankan

Momen Sesudah Mengerjakan Lembar Jawaban Mata Pelajaran Yang Diujiankan Ujian memang tidak ditunggu-tunggu tapi datang dengan sendirinya,heh...

Momen Sesudah Mengerjakan Lembar Jawaban Mata Pelajaran Yang Diujiankan
Ujian memang tidak ditunggu-tunggu tapi datang dengan sendirinya,hehe. Ada kalanya mengerjakan soal dengan penuh semangat, percaya diri, optimis bahkan penuh dengan pikiran negatif, bisa karena tidak percaya diri kepada kemampuan sendiri, tidak adanya persiapan sebelum ujian berlangsung, pemahaman akan materi yang dirasa masih kurang pahaman dan juga lembar soal yang dirasa cukup sulit untuk dikerjakan tanpa bantuan kiri-kanan depan-belakang, hahaha. Tapi, semua perasaan tersebut akan hilang ketika berhasil dan selesai mengerjakan soal dengan jerih payah yang tidak sedikit (tidak termasuk bantuan dari luar), rasa lega akan beban yang hilang akan terasa ketika berjalan keluar kelas dengan wajah kaya habis perang haha.
Terus... apakah rasa tenang akan muncul sehabis ujian ? mungkin iya mungkin tidak. Akan tetapi, hal atau perasaan yang akan muncul sehabis mengerjakan soal ujian adalah rasa penasaran, rasa penasaran akan kebenaran sesuatu yang sudah dikerjakan, kita akan bertanya-tanya kepada diri kita, apakah yang sudah saya kerjakan ini benar ?, apa memang benar jawaban no 3 isinya misalnya B ?, perasaan tadi jawabnya udah benar deh atau mungkin salah ? keisi semua enggak ya ? ada yang kelewat enggak ya ? dan masalah yang lain yang masih bersangkutan.

Perasaan tersebut tidak hanya dirasakan oleh diri sendiri tapi juga oleh teman-teman kita semua, coba lihat teman-teman yang berkerumun sesudah mengerjakan lembar soal bakal membahas persoalan seperti apa ? masa iya mereka bakalan ngebahas tentang kucing nyasar, haha yang ada mereka bakalan ngebahas mengenai apa yang sudah mereka kerjakan ketika ujian, ada yang biasa-biasa dalam menanggapinya, tidak terlalu peduli, merasa cemas, ada yang dibawa santai, ada yang kepikiran terus, ada yang paniknya minta ampun bahkan ada yang dibuat lebay haha. Bila sepengalaman saya, banyak teman-teman yang mendiskusikan jawaban yang dijawab oleh masing-masing itu memang benar atau tidak, mulai dari membandingkan dan mencocokan jawaban yang sudah dipilih maupun yang dijawab ke teman lain, kalau jawaban yang sudah kita pilih atau jawab mempunyai banyak kesamaan dengan yang sudah dipilih teman-teman, kita akan merasa "ternyata jawaban yang sudah saya jawab memang benar" meskipun belum tentu benar, bisa jadi jawaban teman-teman sama salahnya seperti jawaban kita sebelumnya, hahaha ( semoga aja cuma jawaban-teman-teman saja yang salah), dan juga kalau jawaban yang sudah kita pilih ternyata berbeda dengan jawaban teman-teman semua "waduh ternyata salah" perasaan yang awalnya tenang sehabis mengerjakan lembar soal ujian bakal merasa gelisah, tapi tidak menuntut kemungkinan bahwa jawaban yang sudah dijawab itu memang benar hanya saja jawaban teman-teman memang pada salah hahaha.

Upaya untuk melupakan masalah seperti itu ya..Kerjakan lalu Lupakan ( saya kutip dari kata-kata teman-teman saya yang selalu tampak bahagia meskipun kenyataannya berbanding terbalik dengan hasil ujiannya,hahaha)


Semoga artikel ini bermanfaat

COMMENTS

Name

Aktifitas Artikel Biodata blog 1 Buku D3 Do'a ESP ESQ Game Mobile Hack Hari Penting Hikmah Hitung Cepat Internet Jarimatika Java Joomla Jurnal Kampus Kata Bijak KKN Linux Lirik Lagu Man. Qalbu Media Belajar Motivator Multimedia News PBO Pekerjaan Personal Sejarah Kebangsaan Sekolah SMP N 1 Ciledug Strees Study Tempat Magang Tes Potensi Akademik Tips n Trik Tugas ISBD Umum Universitas Brawijaya
false
ltr
item
Media Publikasi: Momen Sesudah Mengerjakan Lembar Jawaban Mata Pelajaran Yang Diujiankan
Momen Sesudah Mengerjakan Lembar Jawaban Mata Pelajaran Yang Diujiankan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiNVEYv0gkkXN2cIsqRoedhQTYWMnkfjaVT4ZKXTQFdCbWY8tjRFqXJ3PyXLL7JGUV9vUXqSeDQBLLanijwvDOm7UmS27vd2P2G4wnKWchyajPI9IpidL_rO-A_A-d0MAGtmNo5rpq0tkE/s400/momen+sesudah+mengerjakan+soal+ujian.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiNVEYv0gkkXN2cIsqRoedhQTYWMnkfjaVT4ZKXTQFdCbWY8tjRFqXJ3PyXLL7JGUV9vUXqSeDQBLLanijwvDOm7UmS27vd2P2G4wnKWchyajPI9IpidL_rO-A_A-d0MAGtmNo5rpq0tkE/s72-c/momen+sesudah+mengerjakan+soal+ujian.JPG
Media Publikasi
https://mediapub-iid.blogspot.com/2015/11/momen-sesudah-mengerjakan-lembar.html
https://mediapub-iid.blogspot.com/
http://mediapub-iid.blogspot.com/
http://mediapub-iid.blogspot.com/2015/11/momen-sesudah-mengerjakan-lembar.html
true
5346827114984808182
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy